freshnel

Travel Umroh Terbaik di Jogja

Travel umroh terbaik di jogja – Umroh merupakan salah satu kegiatan beridadah kepada Allah. Kegiatan ini dilakukan oleh umat muslim dengan cara melakukan serangkaian kegiatan dengan cara berkunjung ke Baitullah. Untuk tafsiran dari umroh sendiri jika dikutip dari detik.com ialah berziarah ataupun menziarahi ka’bah untuk melaksanakan amalan-amalan yang ada.

Bagi umat muslim terkhususnya di Indonesia, umroh hukumnya sunnah. Biarpun demikian, kegiatan umroh tetap merupakan salah satu ibadah yang tak kalah pentingnya bagi mereka yang mampu. Maksud dari mampu disini ialah sanggup baik itu secara fisik, finansial dan juga waktu. Sedangkan untuk mereka yang belum mampu melaksanakan ibadah ini tidak akan menjadi dosa. tapi jika anda sudah mampu, maka anda perlu mencari travel umroh terbaik di jogja ataupun sekitarnya.

Pelaksanaan umroh yang tidak terpatok oleh waktu kerap dijadikan alasan untuk mereka memilih ibadah yang satu ini. Berbeda dengan ibadah haji, meskipun sama-sama berkunjung ke Baitullah namun ibadah haji tidak sefleksibel umroh dan hanya bisa dilaksanakan pada bulan haji saja.

Sebelum pelaksanaan umroh berlangsung tentu umat musilm perlu memperhatikan layanan yang dipilih untuk umroh guna menjaga dari hal-hal yang tidak diinginkan. Maka dari itulah perlunya memilih layanan travel terpercaya seperti travel umroh terbaik di Jogja yang satu ini.

Tata Cara Umroh

Tidak hanya memperhatikan layanan yang terpercaya saja, sebelum melaksanakan umroh ada baiknya untuk mengetahui tata caranya. Layanan travel umroh terbaik di Jogja ini akan memberitahukan tata cara umroh bagi para calon jamaah, seperti diantaranya:

  1. Mandi dan memakai wewangian sebelum ihram. Pakaian yang dikenakan merupakan baju ihram.
  2. Melakukan ihram dan miqat dengan membaca doa labaik ‘umroh.
  3. Bagi yang berhalangan karena sakit maka diharuskan mengcapkan kalimat persyaratan dan berihram.
  4. Perbanyak talbiah.
  5. Memasuki masjidil haram dan apabila memungkinkan diharapkan mandi dahulu sebelum mulai memasuki kota Makkah.
  6. Menuju hajar aswat dan membaca takbir.
  7. Melakukan tawaf sebanyak 7 kali.
  8. Kembali ke hajar aswat.
  9. Melanjutkan perjalanan ke bukit safa untuk sa’i.
  10. Menuju ke marwah.
  11. Lalu diakhiri dengan tahlul atau mencukur sebagian rambut.

Hal-hal yang Harus Dipersiapkan Untuk Umroh

Jasa travel umroh terbaik di Jogja ini juga memberikan tips kepada anda umat muslim untuk mempersiapkan beberapa hal sebelum melaksanakan ibadah umroh. 

Untuk tips yang pertama anda perlu mempersiapkan kesehatan yang maksimal baik itu jasmani dan rohani karena ini merupakan kunci penting yang harus dimiliki calon jamaah. Tips yang kedua ialah bersungguh-sungguh dan memantapkan niat dalam diri.

Selanjutnya memastikan semua barang untuk kegiatan umroh seperti baju ihram, mukena, buku doa ataupun alquran, kaos kaki dan sarung tangan sudah masuk kedalam tas bawaan anda. Tips yang keempat jangan lupakan vitamin ataupun obat yang perlu dibawa terutama yang memiliki penyakit bawaan.  Lalu untuk yang terakhir dan tak kalah penting ialah berdoa kepada Allah supaya diberikan kelancaran.

Jasa Travel Terbaik di jogja

Freshnel kini hadir sebagai jasa travel umroh terbaik dan amanah. Dengan landasan kita satu keluarga jasa travel terbaik di Jogja yang satu ini selalu mengedepankan rasa kebersamaan dan kekeluargaan. Selalu memberikan pelayanan terbaik dalam menghantarkan pada calon jamaah umroh hingga dapat melaksanakan ibadah yang maksimal. 

Tak hanya itu saja jasa travel umroh freshnel juga menyediakan sekolah bagi para calon jamaah dan akan meng follow up hingga saat kepulangan. Jasa ini didukung oleh para pemuda milenial yang cerdas dan beriman. Apabila anda para saudara yang hendak melaksanakan umroh dengan menggunakan jasa travel umroh terbaik ini bisa langsung mengungjungi media sosial/ Instagram kami di @rihaaltour atau bisa langsung mengunjungi kantor kami di Jalan Kemuning, No.20 Baciro, Yogyakarta.